Gunadarma BAAK News

Rabu, 25 Maret 2015

PANDANGAN PERTAMA BAHASA INGGRIS BISNIS 2

Awalnya saya pikir akan sama dengan yang lalu, mata kuliah bahasa Inggris Bisnis 1. Namun kenyataannya berbeda 180 derajat. Bahkan dari dasar tema pun sudah berbeda. untuk mata kuliah yang satu ini kita diingatkan lagi akan kesiapan kita dalam hal Toefl. 

Awalnya saya kira akan sangan pasif dan membosankan, namun ternyata lebih dinamis. Bahkan bahasan yang dosen bawakan mengingatkan kembali pada cita-cita saya untuk dapat melakukan sertifikasi Toefl sebelum lulus nanti. 

Dosen juga membawakan cerita yang sangat inspiratif, membuat mahasiswa memiliki semangat serta teringat kembali akan kebutuhan kami berbahasa Inggris yang baik dan benar.

Dengan cerita dosen yang inspiratif juga, mahasiswa tidak merasa rendah diri. Karena merasa bahwa diri kami mampu untuk memulai lagi untuk belajar dan mengawali step belajar Toefl kami dengan semangat. Mengingat kami tingkat akhir dan memerlukan sertifikasi tersebut. 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar